Cara Menentukan Limit dan Order Yang Profitable

Indikator Vs Robot Mana Yang Lebih Profitable
07/01/2021
3 Indikator Trend Standart Terbaik Versi Provits Training
08/01/2021
Share this:

Cara Menentukan Limit dan Order Yang Profitable

Dalam artikel ini saya akan membahas tentang bagaimana cara menentukan limit order, baik itu Buy Limit, Buy Stop, Sell Limit atau Sell Stop.

Untuk menentukan limit order yang pertama yang harus Anda lakukan jika kita mau Buy/Sell. Saya mulai dari buy limit, jadi untuk buy limit bisa di pasang apabila berada dibawah harga running misalkan harga running di 1.000 buy limit 0.900 (jadi buy limit berada di harga running), sementara kalo buy stop dimana harga diatas harga running misalkan di harga 1.100 (buy stop) . banyak pemula yang masih bingung untuk menentukan buy limit dan buy stop bagaimana jika dibalik tentu saja hal ini tidak bisa, jadi order ini biasanya di gunakan untuk memesan harga jadi Anda tidak perlu pantau 24 jam Anda cukup menggunakan cara order tersebut.

Bagaimana dengan Sell stop, sell stop adalah kebalikan dari buy limit misalkan harga running 1.000 seadainya kita mau pasang sell dibawah harga running disebut dengan sell stop contoh di 0.900, tetapi kalo kita ingin sell diatas harga running disebut dengan sell limit contoh 1.100. lalu bagaimana untuk menentukan stop loss dan take profit. Misalkan kita sudah pasang di harga buy limit/stop di harga 1.000 untuk stop loss harus dibawah contoh pasang di harga 0.900 sedangkan take profit selalu diatas harga running 1.100. Sedangkan jika sell limit/stop contoh jika harga running 1.000 ketika kita Sell artinya stop loss diatas harga running 1.100 selanjutnya take profit harus dibawah harga running misalkan 0.900, sebenarnya ini sangat simple dan sederhana tetapi untuk pemula memang banyak yang belum tau.

Akhir kata, semoga tulisan ini bermanfaat buat teman-teman semua dalam menjalani trading. Saya berharap trading teman-teman semua lebih baik lagi ke depannya.

Salam Provits!

Untuk konsultasi online gratis
Berlangganan signal Forex Buy Sell Provits
Registrasi dan jadwal edukasi rutin
Telegram 08159910880
Jika anda tetap mau menerima update dari kami mengenai promosi, jadwal edukasi dan berita penting lain, klik link Telegram ini https://t.me/BeritaTrading Disini juga ada tampilan LIVE CHART INDIKATOR LENGKAP GRATIS SETIAP HARI LHO!!!

Joint / like fanpage Facebook kami di Provits Training
Follow us :
Twitter : @ProvitsTraining
Instagram : @ProvitsTraining
Youtube : Provits Training
Buy or Sell Just Profit

Share this:

Leave a Reply